Rutan Balikpapan Laksanakan Tes Urine Kepada Warga Binaan Pemasyarakatan

    Rutan Balikpapan Laksanakan Tes Urine Kepada Warga Binaan Pemasyarakatan

    Balikpapan – Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Balikpapan, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Timur melaksanakan tes urine dalam rangka antisipasi dini Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) di Rutan Balikpapan agar tercipta lingkungan bebas narkoba, Sabtu (01/06/2024).

    Pelaksanaan tes urine dilakukan oleh Perawat Rutan Balikpapan terhadap Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). 

    Kepala Rutan Balikpapan, Agus Salim menyampaikan pelaksanaan tes urine ini berfokus pada pencegahan dan peredaran gelap narkotika di dalam Rutan Balikpapan

    “Kegiatan ini sebagai bukti konkrit dari komitmen jajaran Rutan Balikpapan dalam melawan narkoba yang merupakan hal yang digaungkan oleh Direktur Jenderal Pemasyarakatan terkait 3+1 Kunci Pemasyarakatan Maju, yang salah satunya adalah pemberantasan narkoba, ” ucap Kepala Rutan Balikpapan.

    Dari hasil tes urine ini, diketahui bahwa seluruh WBP yang dites berstatus negatif narkoba. Meskipun demikian kegiatan ini akan terus dilakukan secara berkala dan dilaporkan kepada Kanwil Kemenkumham Kaltim sebagai unit monitoring dan evaluasi.

    GALIH WICAKSONO

    GALIH WICAKSONO

    Artikel Sebelumnya

    Karutan Balikpapan Agus Salim Pimpin Upacara...

    Artikel Berikutnya

    Konsisten Disipli Bertugas, Rutan Balikpapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Raker Perdana dengan Komisi XIII DPR RI, Supratman Bahas Fokus Kerja Kementerian Hukum
    Penuhi Hak Tahanan Dan Warga Binaan Rutan Balikpapan Laksanakan  Pemeriksaan Kesehatan
    Wujudkan Laporan Keuangan yang Akuntabel, Rutan Balikpapan Ikuti Entry Meeting BPK RI atas Pemeriksaan Interim Laporan Keuangan 2024 Secara Daring
    Karutan Pimpin Apel Pagi Tegaskan Pentingnya Kedisiplinan dan Kesadaran Pegawai
    Fokus Siapkan Langkah Awal,  Rutan Balikpapan Laksanakan Rapat Persiapan Pelaksanaan Kontrak Pembangunan Lapas Penajam T.A. 2024
    Pelayanan Rutan Balikpapan untuk Tahanan dan Warga Binaan Semakin Aktif di Akhir Pekan
    BSI-Balikpapan Baru Resmikan ATM dan CSR untuk Keamanan di Rutan Balikpapan
    Penuhi Hak Tahanan Dan Warga Binaan Rutan Balikpapan Laksanakan  Pemeriksaan Kesehatan
    Serius Tangani Narkoba dan Penipuan, Rutan Balikpapan Ikuti Analisa dan Evaluasi Oleh Direktorat Pengamanan dan Intelijen Secara Daring
    Karutan Pimpin Apel Pagi Tegaskan Pentingnya Kedisiplinan dan Kesadaran Pegawai
    Bangkit Untuk Indonesia Emas, Rutan Balikpapan Gelar Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-116 Tahun 2024
    Dukung Penguatan Akuntabilitas, Rutan Balikpapan Ikuti Entry Meeting Pemeriksaan Interim BPK RI atas Laporan Keuangan Kementerian Hukum dan HAM Tahun 2024
    Sosialisasi Mapenaling Di Rutan Balikpapan: Upaya Adaptasi Dan Pembinaan Tahanan Baru
    Konsisten Dalam Pembinaan Rutan Balikpapan Gelar Ibadah Minggu Rutin Bagi Tahanan Dan Warga Binaan
    Gerak Cepat Tindak Lanjuti Arahan Menteri, Rutan Balikpapan Gelar Razia Blok Hunian dan Tes Urine Bagi Warga Binaan

    Ikuti Kami